Top Five Gadget Yang Menggunakan Teknologi 3D

Posted by Frans Enriko Siregar On 4 komentar
Benar-benar mengejutkan ketika kita menyadari bahwa 3D sudah populer dalam beberapa dekade ini, ada film di tahun 60an yang dibuat film 3D-nya dan tentu saja efeknya tidak sebagus efek film Avatar karena mereka juga memiliki budget yang cukup minim. Tapi sekarang ini 3D perlahan-lahan masuk ke bagian lima teratas yang akan kita bicarakan sekarang dari ilmu teknologi dan kita akan tahu apakah 3D benar-benar sehebat itu.

Panasonic merilis kamera LUMIX 3D1
Fitur lensa dobelnya membuat kamera ini sangat mampu untuk mengambil gambar ataupun video 3D, tapi juga bisa mengambil gambar atau video 2D juga, karena terkadang 2D itu sudah cukup dan bagus untuk si pengguna. Bagaimanapun, masih banyak fitur keren yang membuat LUMIX 3D1 ini menjadi alat hiburan 3D yang hebat. Harganya berkisar $500.




Tampilan 3D tanpa memerlukan layar
Teknologi 3D terbaru ini tidak memerlukan layar untuk menampilkan sebuah gambar, seperti hologram. Alat ini memproyeksikan gambar asli 3D-nya ke dalam udara tipis dengan menggunakan pilihan laser berwarna hijau, merah dan biru. Teknologi ini pada awalnya dikerjakan oleh AIST dan Universitas Keio di tahun 2006, tetapi baru diselesaikan oleh Burton yang memamerkan kegunaan alat ini. Ini merupakan teknologi baru sehingga untuk saat ini tidak untuk dijual.


Kacamata 3D jepit
Seiring film 3D yang semakin keren, menonton film 3D akan lebih enak jika sudah memakai sepasang kacamata 3D, tetapi jika yang kita pakai sama dengan yang dipakai semua orang rasanya kurang keren. Jadi harus ada perbedaan setidaknya, menggunakan kacamata 3D yang sudah memiliki penjepitnya sendiri dari LG, harganya kira-kira $20 dan rasakan perbedaannya.



Mengubah iPhone menjadi 3D
Ada banyak aplikasi permainan yang tersedia dan beberapa dari itu dalam bentuk 3D juga, tetapi iPhone tidak bisa menerapkannya atau hanya pikiran kita saja? Jadi dengan alat keren yang berwarna merah ini, iPhone menjadi 3D dan akan terlihat lebih keren tetapi tidak jika kita sedang sibuk bekerja. Harganya sekitar $80.






Camcorder 3D ukuran saku
Kita akan memiliki teknologi untuk melihat video 3D, dengan Camcorder 3D yang high definition kita bisa menghasilkan sebuah 3D sendiri. Harganya hanya sekitar $200. Setelah film mini kita selesai, langsung sambungkan saja ke komputer dan tonton film 3D buatan kita sendiri dengan kacamata 3D.






SUMBER

4 komentar:

Cygnus said...

... hebat sob,
artikel yang menarik !

Frans Enriko Siregar said...

thanks gan
:D

Apple iphone 4S said...

Blogwalking gan, mantap infonya
apple iphone 4s launch

aat said...

Technology Makin Maju aja ya gan :),nice to be here

Post a Comment

Thank you for You who have given comment(s) on this web...

Jika ada link yang rusak, silahkan mengganti kata frans-noel.com dengan fransnoel26102008.blogspot.com